PENGAJIAN RUTIN DINAS INSTANSI DAN KALURAHAN SE KAPANEWON KARANGMOJO

18-Jan-2023   Dibaca :  65 kali

Karangmojo, Rabu tanggal 18 Januari 2023 di Kalurahan Kelor dilaksanakan pengajian rutin dinas instansi dan kalurahan se kapanewon Karangmojo putaran ke 120 dengan tema Menata Kehidupan dalam perspektif Islam. dihadiri oleh Forkompinkap, karyawan karyawati instansi ke kapanewon karangmojo, kepala sekolah, dan kalurahan.

Penyelenggara kegiatan pengajian rutin kali ini yang bertugas dari Pemrintah Kalurahan Kelor, Koramil Karangmojo, Puskesmas 1karangmojo, SDN Slametan, Kantor Pos, BMT Mandiri dan SDN Gelaran 3. yang bertempat di Kalurahan Kelor. Kegiatan Pengajian Rutin Instansi dan Kalurahan bertujuan untuk meningkatkan iman dan taqwa para pegawai. acara berjalan dengan lancar dan hikmat.

 

Berita Terbaru


KAPANEWON KARANGMOJO MELAKSANAKAN DESK RKA 2025

Jumat 19 April 2024 di Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah Kabupaten Gunungkidul seluruh PPTK

Apel Pagi Memperingati Hari Kartini di Kapanewon Karangmojo

Senin, 22 April 2024 di Halaman Kapanewon Karangmojo dilaksanakan Apel pagi sekaligus memperingati

SOSIALISASI PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN KEGIATAN KEISTIMEWAAN KAPANEWON KARANGMOJO

Kegiatan Rapat Sosialisasi Perencanaan dan Pengendalian Kegiatan Keistimewaan Kapanewon Karangmojo


Download